INDIKATOR MUTU PENDIDIKAN- STANDAR PROSES PEMBELAJARAN

 

INDIKATOR MUTU PENDIDIKAN- STANDAR PROSES PEMBELAJARAN


REVISI RPP DAN PERANGKAT PEMBELAJARAN 

JUMAT, 24 SEPTEMBER 2021

BY. PAIAN TAMBUNAN


PERENCANAAN

  1. 1.       Mengacu pada silabus yang telah dikembangkan
  2. 2.       Mengarah pada pencapaian Kompetensi
  3. 3.       Menyusun dokumen rencana dengan lengkap dan sistematis
  4. 4.       Mendapatkan evaluasi dari Kepala Sekolah.


PELAKSANAAN

  1. 1.       Membentuk Rombongan belajar dengan jumlah siswa sesuai ketentuan
  2. 2.       Mengelola kelas sebelum memulai pembelajaran
  3. 3.       Mendorong siswa mencari tahu
  4. 4.       Mengarahkan pada penggunaan pendekatan ilmiah
  5. 5.       Melakukan pembelajaran berbasis kompetensi
  6. 6.       Memberikan pembelajaran terpadu
  7. 7.       Melaksanakan pembelajaran dengan jawabannya yang kebnarannya multi dimensi
  8. 8.       Melaksanakan pembelajaran menuju pada keterampilan aplikatif
  9. 9.       Mengutamakan pemberdayaan siswa sebagai pelajar sepanjang hayat
  10. 10.   Menerapkan prinsip bahwa siap saja adalah guru, siapa saja adalah murid dan dimana saja adalah kelas
  11. 11.   Mengakui atas perbedaan individual dan latar belakang budaya.

 

 INSTRUMEN

  1. 1.       Menggunakan instrument penilaian aspek sikap.
  2. 2.       Menggunakan instrument penilaian aspek Pengetahuan
  3. 3.       Menggunakan instrument penilaian aspek keterampilan


NB: 
  • Nilai harus dibuat secara adil
  • teknik penilaian mencakup nilai tugas, ujian dll
  • Harapan kita peserta didik meningkatkan hasil belajarnya. 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PUISI NATAL SISWA SMA NEGERI 2 BALIGE

RPP K13 REVISI TERBARU 2019

SMA NEGERI 2 BALIGE RAPAT OSIS BIDANG 7K, 3 R, GREEN HOUSE, TOGA